(Persembahan Untuk Para Sahabat)
Sahabat adalah dorongan ketika engkau hampir berhenti, petunjuk jalan ketika engkau tersesat, membiaskan senyuman sabar ketika engkau berduka, memapahmu saat engkau hampir tergelincir dan mengalungkan butir-butir mutiara doa pada dadamu...Ikhwan and akhwat...moga hati kita dipertautkan karena-Nya
Terimakasih Telah Menjadi Sahabat Dalam Hidup kami

rss

Minggu, 28 Oktober 2007

Ini Pahlawanku, mana Pahlawanmu?


ketika orang amerika orang amerika bangga dengan karakter-karakter spiderman and the gank, atau orang inggris bangga dengan james bondnya, llu mana pahlawanmu? disinilah letak ketidak berdayaan kita. bahkan untuk menentukan siapa pahlawan kita sendiri, kita masih harus mengekor dengan orang lain. apakah pernah kita meneriakkan dengan lantang, bahwa kita bangga dengan agama kita, bahwa kita bangga dengan orang-orang yang mengembannya. bahwa kita bangga dengan kemurnian real yang ada. pernah kah kita menndengar dan meneriakkan nama "Muhammad" ? yang dengan cucuran keringat dan darah beliau memperjuangkan agama ini. pernah kah kita menndengar dan meneriakkan nama "Khalid bin Walid"? seorang pahlawan besar nan agung, meskipun kita terpisahkan dengan zaman yang sangat jauh. dalam perang yarmuk, ia memimpin 36.000 pasukan kaum muslimin dan mengalahkan pasukan romawiyang banyaknya 240.000 pasukan. nyawa taruhannya demi tegaknya panji-panji Islam diseluruh dunia. Atau kenal dan banggakah kita dengan Achmad Syah Masoud? seorang prajurit andal yang menjadi sebab keruntuhan imperium Uni Soviet dari afganistan? Syah Achmad Yasin "aku rindu keteladananmu memperjuangkan palestina meski lewat kursi roda, dan kesyahidanmu dikala fajar menyingsing dari para kafir la'natullah... ataukah Hasan Al banna, yang merintis Ikhwanul Muslimin dari kedai-kedai kopi di mesir? hingga belia syahid dibrondong peluru kaki tanggan gamal abdul naser serta salah seorang pengikut dan penerusnya Sayid Khutub yang akhirnya Syahid ditaiang gantungan... aku bangga mendengar nama-nama kalian. aku bangga menapak tilas laju langkah kalian... af1 aku gak ada maksud menggurui anda sekalian.

1 komentar:

Anonim mengatakan...

nice post ..

memang jarang pemuda di indo yang mengidolakan tokoh-tokoh penting muslim ..
mungkin karena pengaruh budaya barat yang sangat mengikat hingga kita melupakan siapa yang seharusnya diidolakan ..

saya sendiri lebih suka dengan 'Harun Yahya' yang telah menyerukan dakwahnya lewat ilmu pengetahuan dan penentangan2nya terhadap kaum kafir .. ^^

btw, salam kenal .. ^^

 
Terimakasih Atas kunjungan Anda, Semoga Semuanya Dapat Memberikan Manfaat Bagi Kita Semua